Visi dan Misi
Terwujudnya Perusahaan sebagai Pengembang dan Pengelola Kawasan Industri, Properti dan Bisnis yang Andal dan Modern.
01.
Menjalankan bisnis pengembang dan Pengelola Properti, Kawasan Industri dan Bisnis secara terintegrasi.
02.
Menumbuh kembangkan korporasi serta memberi kontribusi positif terhadap perekonomian Daerah dan Nasional.
03.
Konsisten menjaga kesinambungan usaha dan menjaga harmoni sosial dan kelestarian lingkungan hidup.
04.
Mengkonsolidasikan anak perusahaan sebagai penopang induk perusahaan.
A
Amanah
Kami memegang teguh kepercayaan yang diberikan.
Amanah
Kami memegang teguh kepercayaan yang diberikan.
K
Kompeten
Kami terus belajar dan mengembangkan kapabilitas.
Kompeten
Kami terus belajar dan mengembangkan kapabilitas.
H
Harmonis
Kami saling peduli dan menghargai perbedaan.
Harmonis
Kami saling peduli dan menghargai perbedaan.
L
Loyal
Kami berdedikasi dan mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara.
Loyal
Kami berdedikasi dan mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara.
A
Adaptif
Kami terus berinovasi dan anusias dalam menggerakkan ataupun menghadapi perubahan.
Adaptif
Kami terus berinovasi dan anusias dalam menggerakkan ataupun menghadapi perubahan.
K
Kolaboratif
Kami membangun kerjasama yang sinergis.
Kolaboratif
Kami membangun kerjasama yang sinergis.